Karo Ops Polda Sulsel Apersiasi Pos Pelayanan Ops Ramadniya Polres Luwu.

No Comment Yet

karo ops polda sulsel mengecek pos ramadniya polres luwuTribratanewspolresluwu.com- Dalam lawatannya mengecek kesiapan Ops Ramadniya di wilayah jajaran Polda Sulsel, Setelahnya mengunjungi Polres Palopo, karo Ops Polda Sulsel Kombes Pol. Setephen.M.Napiun. S.Ik. SH. M.Hum, Sabtu 17 uni 2017, meninjau Pos Pelayanan Ops Ramadniya Polres Luwu, di depan Terminal Belopa Kab. Luwu.
Kedatangannya disambut oleh para perwira dan peresonel Polres Luwu lainnya, setelah mengecek kelengkapan Pos Pelayanan Ops Ramadniya Polres Luwu, Karo Ops Polda Sulsel memberikan apresiasi kepada Polres Luwu yang telah mempersiapkan Pos Pelayanan Ops Ramadniya, selanjutnya memberikan arahan tentang tujuan dan teknis pelaksanaan Ops Ramadniya 2017, serta menekankan untuk meningkatkan operasionalisasi kesiapsiagaan dan sinergitas dengan instansi terkait, dalam  memberikan pelayanan kepada masyarakat di bulan ramadhan dan lebaran Idul Fitri 1438 H, Usai lawatannya Karo Ops Polda Sulsel dan rombongan melanjutkan perjalanan menuju ke Polres Wajo.

Komentar

Related Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *